ANTARA – Penduka Trust, sebuah inisiatif pemberdayaan perempuan di Namibia, memanfaatkan seni untuk membantu penduduk setempat mendapatkan kehidupan yang lebih baik. Program-program di bawah Penduka Trust sangat beragam dan komprehensif, melayani perempuan yang berpendidikan terbatas dan para ibu muda. (Xinhua/Nanien Yuniar/Rayyan/Nusantara Mulkan)